pondok pesantren lirboyo kediri jawa timur - siapa sih yang tidak kenal sama ponpes lirboyo kediri jawa timur? saya rasa kalian sudah tidak asing lagi dengan nama pondok lirboyo kota kediri jawa timur ini ya sob, karena hampir seluruh lapisan para santri di indonesia pasti sering dengar kata pondok pesantren lirboyo dari mulut ke mulut bahkan dari kitab yang mereka pelajari pun kadang cetakannya dari pondok pesantren lirboyo kediri jawa timur ini.

pondok pesantren sekarang memang menjadi solusi jitu untuk mendidik generasi muda indonesia yang bermutu, berahlakul karimah, cerdas dan supaya tidak terjerumus ke pergaulan anak muda jaman sekarang yang aneh-aneh tentunya. pada artikel kali ini saya akan bahas seputar pondok pesantren lirboyo kediri jawa timur yang mungkin anda sekalian akan cari informasi dulu sebelum masuk kepondok lirboyo atau memang sekedar cari pengetahuan tentang ponpes lirboyo kediri jawa timur.

gambar hanya ilustrasi

pondok pesantren lirboyo adalah sebuah pondok yang namanya diambil dari sebuah desa yang ditempatinya yaitu desa lirboyo yang terletak di kecamatan mojoroto kotamadya kediri provinsi jawa timur, pondok lirboyo telah berdiri sejak tahun 1910 M yang di prakarsai oleh kyai Sholeh, seorang yang alim dari desa banjarmelati dan dirintis langsung oleh salah satu menantunya KH. abdul karim, seorang yang alim berasal dari daerah magelang jawa tengah. karna saking banyaknya bangunan pondok pesantren lirboyo di kota kediri ini, dan bukan hanya pondok pesantren lirboyo yang banyak disini tetapi dari bangunan pondok pesantren lainnya pun sudah banyak sekali disini, oleh sebab itu kota kediri dijuluki sebagai "kota santri" di indonesia.



pondok pesantren lirboyo memiliki tempat yang sangat luas, oleh karna itu anda jangan bingung ketika berada di pondok pesantren lirboyo kediri jawa timur ini. di pondok lirboyo kediri jawa timur ada pondok induk dan juga unit, yang induk namanya MUBTADI-EN (lk) dan MUBTADIAAT(pr)
ada juga HMQ, ada juga MAHRUSIYAH, AL- BAQOROH, PPTQ, AR-RISLAH dan banyak lagi yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu. oleh karna itu biaya pendaftaran di pondok pesantren lirboyo kediri ini berbeda beda tapi tidak telalu banyak perbedaannya itu semua tergantung anda mondok di pesantren lirboyo yang mananya? gimana agan sekalian apakah artikel ini cukup membantu pengetahuan anda seputar pondok pesantren lirboyo kediri jawa timur? mungkin ini saja yng bisa saya tuliskan mengenai pondok pesantren lirboyo kediri jawa timur ini semoga bermanfaat.

untuk melihat biaya pendaftaran pondok pesantren lirboyo kediri silahkan klik link dibawah ini: